Lamborghini Peringati 50 Tahun Keberadaannya di Jepang Dengan Aventador Roadster

Lamborghini Peringati 50 Tahun Keberadaannya di Jepang Dengan Aventador Roadster - Hallo sahabat Otomotif Langka, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Lamborghini Peringati 50 Tahun Keberadaannya di Jepang Dengan Aventador Roadster, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Lamborghini, Artikel Umum, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Lamborghini Peringati 50 Tahun Keberadaannya di Jepang Dengan Aventador Roadster
link : Lamborghini Peringati 50 Tahun Keberadaannya di Jepang Dengan Aventador Roadster

Baca juga


Lamborghini Peringati 50 Tahun Keberadaannya di Jepang Dengan Aventador Roadster

Lamborghini


Otojatim (Tokyo)- Di Jepang, Lamborghini termasuk salah satu pabrikan tertua yang mendarat di negeri matahari terbit itu. Pabrikan berlambang banteng ini sejak 1967 mendarat dengan memasarkan 400GT dan beberapa tahun kemudian mereka memilih nama Miura yang notabene nama Jepang satu-satunya untuk supercar pertama mereka bermesin V12.

Sebagai penghormatan untuk perayaan 50 tahunnya Lamborghini dipasarkan di Jepang, maka pabrikan yang lahir di Bologna, Italia ini memasarkan Lamborghini Aventador S Roadster 50th Anniversary Japan. Mobil ini dipasarkan hanya 5 unit untuk 5 orang saja di Jepang. Adapun 5 unit tersebut mewakili elemen-elemen penting Bumi seperti Air, Tanah, Angin, Api Dan Langit. Di Indonesia, Aventador bisa dibilang salah satu Lamborghini tersukses yang pernah dijual dan negara ini adalah negara dengan populasi Aventador terbanyak di Asia Tenggara. Varian Aniversary sendiri saja sudah dimiliki pemilik di tanah air dan dimodifikasi meski memiliki harga mahal.

Mobil ini dirancang oleh divisi modifikasi Lamborghini yakni Ad Personam dan Centro Stile. Keunikan bagian bodi mobil ini adalah bagian catnya yang dibuat selama 170 jam oleh 10 seniman.
Bagian interior sendiri mengandalkan balutan warna hitam berbahan Alcantara nan sporty. Adapun bagian sandaran jok sudah dilengkapi bordiran khusus bergambar bambu sebagai identitas kalau unit ini hanya untuk pasar Jepang saja. Untuk pengerjaan interior semua dilakukan dengan tangan selama 100 jam melalui 6 orang pengrajin. Hanya saja untuk mesin masih menggunakan V12 berkapasitas 6500 cc. Untuk tenaga sendiri menghasilkan 720 dk dan Aventador Anniversary sendiri pertama kali diperkenalkan pada 2013 di Shanghai, Cina.


Demikianlah Artikel Lamborghini Peringati 50 Tahun Keberadaannya di Jepang Dengan Aventador Roadster

Sekianlah artikel Lamborghini Peringati 50 Tahun Keberadaannya di Jepang Dengan Aventador Roadster kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Lamborghini Peringati 50 Tahun Keberadaannya di Jepang Dengan Aventador Roadster dengan alamat link https://otomotiflangka.blogspot.com/2017/10/lamborghini-peringati-50-tahun.html

Subscribe to receive free email updates: