Tips Liburan Murah Backpacker Ke Singapura - Kuala Lumpur, Cuma 2 Jutaan | Otomotif Langka

Tips Liburan Murah Backpacker Ke Singapura - Kuala Lumpur, Cuma 2 Jutaan | Otomotif Langka - Hallo sahabat Otomotif Langka, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Tips Liburan Murah Backpacker Ke Singapura - Kuala Lumpur, Cuma 2 Jutaan | Otomotif Langka, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Otomotif, Artikel Harga terbaru 2018, Artikel Info Otomotif, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Tips Liburan Murah Backpacker Ke Singapura - Kuala Lumpur, Cuma 2 Jutaan | Otomotif Langka
link : Tips Liburan Murah Backpacker Ke Singapura - Kuala Lumpur, Cuma 2 Jutaan | Otomotif Langka

Baca juga


Tips Liburan Murah Backpacker Ke Singapura - Kuala Lumpur, Cuma 2 Jutaan | Otomotif Langka

Tips Liburan Murah Backpacker Ke Singapura - Kuala Lumpur, Cuma 2 Jutaan

Mau sharing liburan saya bawa orang tua dan anak, ke Singapore - Malacca - Kuala lumpur, per orang nggak sampai 2.5 juta (nggak termasuk oleh2). Mungkin ada yang perlu.

Sebenarnya bisa banget lebih murah. Karena hujan terus dan bawa orang tua, kami banyak pakai grab dan hari terakhir sewa mobil. Makan juga bisa dihemat, kalau mau lebih kecil lagi pengeluarannya ๐Ÿ˜. Saya sertakan pengeluarannya dibawah

Kami juga nggak terlalu banyak tempat yang didatangi. Itupun banyak yang berubah dari itin semula. Makhlum bawa orang tua, nggak sama dengan jalan sendiri. Tapi yang penting orang tua happy ๐Ÿ˜Š

Perjalanan kami 4 hari 3 malam.
๐Ÿ—“ 1 : sampai bandara langsung ke Jewel, lalu  check in hotel. Kami menginap di hotel 81 Heritage, kami booking dua kamar untuk yang sekamar berdua dan bertiga. Setelah check in, makan malam di Zam zam. Orang tua saya kembali ke hotel, kami bertiga (saya, suami dan anak) ke Bugis Junction.

๐Ÿ—“ 2 : Marlion park, berangkat ke Malaka. Naik bus lewat Johor. Kenapa lewat Johor? Nggak langsung Malaka aja? Karena bisa hemat 500rb an. Singapore Malaka +/- 20 sgd per orang, berlima 1.050.000. Kalau lewat Johor, Singapore Johor 3.5 sgd + johor malaka 20.9 myr, berlima 549.500.
Makan siang di Johor, lalu lanjut naik bus ke Malaka. Sampai Malaka hujan dan Jonker street pun nggak ada karena bukan hari Jumat, Sabtu, Minggu. Untung dikamar hotel ada Jacuzzi. Kami menginap satu kamar berlima di The Sterling hotel.

๐Ÿ—“ 3 : Jalan kaki ke Stadthuys, Malaka river lalu main ke mall sekalian sarapan. Makan Siang di Ee ji ban chicken rice ball (ini rekomen banget dan halal). Lanjut ke Kuala lumpur naik bus.
Kami menginap di apartemen maxhome @The Robertson. Bagus dan bersih apartemennya, dari balkon, kelihatan twin tower. Dari rooftop nya dan kolam renangnya, pemandangannya juga bagus. Malamnya kami ke twin tower sekalian makan malam.

๐Ÿ—“ 4 : Kami sewa mobil grab yang semalam antar kami ke twin tower. Sekalian booking untuk antar ke bandara. Pertimbangannya, apartemen check out jam 11.00, pesawat jam 22.00. Barang nggak bisa dititip di apartemen. Nggak mungkin seharian bawa barang, sedangkan kami ada orang tua dan anak. Ada sih...penitipan barang di Bukit Bintang per tas 25 ringgit, kami ada 5 tas. Hitung2 lebih baik sewa mobil, tinggal duduk manis sampai di tempat dan bisa naruh barang di mobil.
Hari ini dimulai dari Dataran merdeka - Masjid Negara - Central Market - Bukit Bintang - Bandara.

Itulah perjalanan kami, berikut perincian pengeluarannya total BERLIMA

๐Ÿ›ฉ
- Jakarta Singapore 1.372.000
- Kuala lumpur Jakarta 1.154.160
Total pesawat Rp. 2.526.160

๐Ÿจ
- Singapore 2.243.905
- Malacca 1.028.508
- Kuala lumpur 535.137
Total hotel Rp. 3.807.551
๐Ÿ“ฑ
Paket data roaming asia 250.000

๐Ÿš๐Ÿš‡๐Ÿš•
๐Ÿ—“- taxi dari rumah ke bandara + toll pp 400.000
- mrt dan bus selama di Singapore (ez link) 268.850
๐Ÿ—“- bus Singapore ke Johor @3.5 sgd x 5 = 183.750
- bus Johor ke Malacca @ 20.9 myr x 5 = 365.750
- grab Malaka Sentral ke hotel 13 myr = 45.500
๐Ÿ—“- grab Stadthuys ke mall 9 myr = 31.500
- grab ee ji ban ke hotel 9 myr = 31.500
- grab hotel ke Malaka sentral 15 myr = 52.500
- bus Malacca ke TBS 11 myr x 5 = 192.500
- LRT ke plaza rakyat 3 myr x 5 = 52.500
- grab hotel ke twin tower pp 50 myr = 175.000
๐Ÿ—“- sewa mobil + bandara 250 myr = 875.000
Total transport Rp. 2.700.350

๐Ÿ›๐Ÿš๐Ÿ
๐Ÿ—“- makan siang di pesawat 184.500
- makan malam di Zam zam 38.8 sgd = 407.400
- air 1 sgd = 10.500
๐Ÿ—“- sarapan di sevel marlion 17 sgd = 178.500
- makan siang di larkin terminal 31 myr = 108.500
- roti dan air 22.19 myr = 77.665
- jajan 31 myr = 108.500
- ice cream 4 myr = 14.000
๐Ÿ—“- lumpia 10 myr = 35.000
- sarapan di mall 25.9 myr = 90.650
- ice cream 7.2 myr = 25.200
- makan siang di ee ji ban 133 myr = 465.500
- air 2 myr = 7.000
- makan malam di foodcourt twin tower 81 myr = 283.500
๐Ÿ—“- sarapan di sevel apartemen 39 myr = 136.500
- roti dan air 25 myr = 87.500
- makan siang di Central Market 59.5 myr = 208.250
- makan malam di bandara 107.75 myr = 377.125
Total makanan Rp. 2.823.995

Total keseluruhan Rp. 12.108.156
Per orang RP. 2.421.611✅

Link re-post https://ift.tt/35wVpMC

FB https://ift.tt/2ovrpQS

Tips Liburan Murah Backpacker Ke Singapura - Kuala Lumpur, Cuma 2 Jutaan














Sumber : https://ift.tt/2Yf8ma1


Demikianlah Artikel Tips Liburan Murah Backpacker Ke Singapura - Kuala Lumpur, Cuma 2 Jutaan | Otomotif Langka

Sekianlah artikel Tips Liburan Murah Backpacker Ke Singapura - Kuala Lumpur, Cuma 2 Jutaan | Otomotif Langka kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Tips Liburan Murah Backpacker Ke Singapura - Kuala Lumpur, Cuma 2 Jutaan | Otomotif Langka dengan alamat link https://otomotiflangka.blogspot.com/2019/10/tips-liburan-murah-backpacker-ke.html

Subscribe to receive free email updates: